Share

[Get This]

A sample text widget

Etiam pulvinar consectetur dolor sed malesuada. Ut convallis euismod dolor nec pretium. Nunc ut tristique massa.

Nam sodales mi vitae dolor ullamcorper et vulputate enim accumsan. Morbi orci magna, tincidunt vitae molestie nec, molestie at mi. Nulla nulla lorem, suscipit in posuere in, interdum non magna.

Penerimaan CPNS Universitas Riau tahun 2012

PENGUMUMAN

Nomor :   1677/UN.19/KP/2012

tentang

PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL

DILINGKUNGAN UNIVERSITAS RIAU

TAHUN 2012

 

Berdasarkan Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 221 tahun2012  tanggal 31 Juli 2012 tentang perubahan lampiran I dan II, Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 167 tahun 2012 tentang Formasi Pegawai Negeri Sipil Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan tahun 2012, dan hasil rapat koordinnasi penerimaan CPNS tahun 2012 tanggal 9 s.d 11 Juli 2012, Universitas Riau akan menerima Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) sejumlah 31 (tiga puluh satu) orang, dengan rincian sebagai berikut :

 

No

Jabatan

Tingkat Pendidikan

Gol/

Ruang

Kualifikasi Akademik

Kode Kualifikasi

Jumlah Formasi

Penempatan

1.

Dosen

S2

III/b

Bahasa & Sastra Jepang

0867012

1

FKIP – Bahasa Jepang

2.

Dosen

S2

III/b

Pendidikan Olah Raga

0707011

1

FKIP – Kepelatihan dan Olahraga

3.

Dosen

S2

III/b

PAUD

0877015

1

FKIP – PAUD

4.

Dosen

S2

III/b

Pendidikan Kesehatan Rekreasi

0877044

2

FKIP – Penjaskerek

5.

Dosen

S2

III/b

PGSD

0877036

1

FKIP – PGSD

6.

Dosen

S2/Sp

III/b

Pendidikan Kedokteran

0717056

3

F.Kedokteran

7.

Dosen

S2

III/b

Bioteknologi Pertanian

0747012

2

F. Pertanian – Agroteknologi

8.

Dosen

S2

III/b

Ilmu Pangan

0747035

1

F. Pertanian – Tek. Hasil Pertanian

9.

Dosen

S2

III/b

Teknik Kimia

0797079

1

F. Pertanian – Tek. Hasil Pertanian

10.

Dosen

S2

III/b

Ilmu Lingkungan

0777002

1

F. Pertanian – Kehutanan

11.

Dosen

S2

III/b

Administrasi Publik

0837008

1

FISIPOL – Adm. Negara

12.

Dosen

S2

III/b

Hubungan Internasional

0837010

1

FISIPOL – Hub. Internasional

13.

Dosen

S2

III/b

Ilmu Komunikasi

0837015

1

FISIPOL – Ilmu Komunikasi

14.

Dosen

S2

III/b

Ilmu Pemerintahan

0837016

1

FISIPOL – Ilmu Pemerintahan

15.

Dosen

S2

III/b

Teknik Lingkungan

0797084

1

F. Teknik – Teknik Lingkungan

16.

Dosen

S2

III/b

Teknik Mesin

0797095

1

F. Teknik – Teknik Mesin

17.

Dosen

S2

III/b

Sistem Tenaga Listrik

0797052

1

F. Teknik – Teknik Elektro

18.

Dosen

S2

III/b

Teknik Kimia

0797079

1

F. Teknik – Teknik Kimia

19.

Dosen

S2

III/b

Ilmu Lingkungan

0777002

2

F. Teknik – Teknik Lingkungan

20.

Dosen

S2

III/b

Fisika

0787024

1

FMIPA – Fisika

21.

Dosen

S2

III/b

Keperawatan Dasar

0977003

3

FMIPA – PSIK

22.

Dosen

S2

III/b

Kimia

0787041

1

FMIPA – Kimia

23.

Dosen

S2

III/b

Manajemen Informatika

0807012

1

FMIPA – M. Informatika

24.

Dosen

S2

III/b

Matematika

0787055

1

FMIPA – Matematika

1.        Pendaftaran :

1.1 Waktu

Penerimaan pendaftaran secara online dapat di akses melalui website : http://cpns.kemdikbud.go.id mulai tanggal 15 s.d. 27 Agustus 2012

1.2 Persyaratan

1.2.1.   Surat lamaran dalam Bahasa Indonesia,  ditulis tangan menggunakan tinta hitam dengan menyebutkan nama jabatan serta kualifikasi akademik yang dilamar dan ditandatangani oleh pelamar tanpa materai ditujukan kepada Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Melalui Rektor Universitas Riau dengan melampirkan :

  1. 1 (satu) lembar Fotokopi KTP yang masih berlaku;
  2. Hasil cetakan (print-out) formulir pendaftaran online yang telah di tandatangani;
  3. 1 (satu) Fotokopi STTB/ijazah yang terakreditasi dan telah dilegalisir oleh pejabat yang berwenang (surat keterangan tidak berlaku);
  4. Bagi pelamar yang memiliki ijazah lulusan perguruan tinggi luar negeri harus melampirkan surat keputusan penetapan dan penyetaraan hasil penilaian ijazah dari Ditjen Dikti Kemdikbud;
  5. Bagi pelamar yang berusia lebih dari 35 tahun dan belum berusia 40 tahun harus memiliki masa kerja minimal 5 (lima) tahun pada 17 April 2002 pada instansi pemerintah dan/atau lembaga swasta yang berbadan hukum yang menunjang kepentingan nasional dan sampai saat ini masih bekerja secara terus menerus, yang dibuktikan dengan fotokopi surat keputusan pengangkatan pertama dan surat keterangan bahwa sampai saat ini masih bertugas (minimal 15 tahun 8 bulan per 1 Desember 2012). Berkas lamaran dimasukkan dalam stop map warna merah (untuk S2/pendidikan profesi/spesialis)

1.2.2.   Pengiriman berkas lamaran dialamatkan pada :

Yth. Panitia Penerimaan

Calon Pegawai Negeri Sipil Universitas Riau

d/a. Bagian Kepegawaian Universitas Riau

Kampus Bina Widya Km. 12.5 Simpang Baru Pekanbaru 28293

PO. BOX 1256

dengan ketentuan sebagai berikut :

  1. Lama pengiriman berkas lamaran adalah 9 (sembilan) hari terhitung sejak tanggal 16 s/d 27 Agustus 2012
  2. Tanggal akhir pengiriman berkas berpedoman pada tanggal Cap Pos yaitu pada tanggal 27 Agustus 2012 dan harus sudah kami terima pada tanggal 29 Agustus 2012
  3. Berkas lamaran dimasukkan dalam stop map merah (untuk S2/pendidikan profesi/spesialis), selanjutnya stop map dimasukkan ke dalam amplop coklat tertutup, dengan mencantumkan nama pelamar, nama unit kerja yang dilamar, jabatan, nomor dan nama kualifikasi pendidikan yang dilamar, dan nomor pendaftaran pada sampul amplop depan kanan atas.

2. Penguman Hasil Seleksi Administrasi akan diumumkan pada tanggal 1 September 2012 melalui website :         http://cpns.kemdikbud.go.id dan http://www.unri.ac.id
3. Pelaksanaan Ujian Kompetensi Dasar (Tahap I)

  • Hari/Tanggal : Sabtu, 8 September 2012
  • Waktu : 07.30 WIB s/d selesai
  • Tempat : Gedung Rektorat Universitas Riau
  • Kelengkapan yang dibawa : (a). Kartu Tes; (b). Pensil 2B; (c). Alas untuk menulis (d). penghapus; (e). rautan

4. Pelamar yang datang terlambat tidak diperbolehkan memasuki ruang ujian atau mengikuti ujian.
5. Pengumunan hasil Ujian Kompetensi Dasar (tahap I) akan diumumkan pada tanggal 18 September 2012 melalui web site :
http://cpns.kemdikbud.go.id dan http://www.unri.ac.id

 

Demikian untuk menjadi perhatian.

Pekanbaru, 14 Agustus 2012

Rektor,

 

ttd

 

Prof. Dr. Ashaluddin Jalil, MS’

NIP. 19550522 197903 1 003

 

application/pdf iconDownload Pengumunan File pdf